Course Description
Jika Anda adalah civitas akademik UNAIR, baik itu dosen, tenaga kependidikan (tendik), atau mahasiswa, Anda hanya perlu menggunakan akun Cybercampus Anda.Namun, jika Anda merupakan peserta course privat, seperti dari PUSBA atau AEEC, Anda akan mendapatkan akun dari Admin penyelenggara course tersebut.